9 Perbedaan Rekber dan Pulber


Maraknya Penjualan Secara Online kian hari semakin Ramai diperbincangkan bukan tanpa alasan mereka lebih menyukai hal tersebut dikarenakan lebih Simple dan lebih memudahkan mereka dalam Transaksi Jual Beli jadi mereka tidak perlu Pergi Kesana Kemari ketika ingin membeli Suatu Item Tertentu

Namun ada hal lain yang patut kalian sadari khususnya Rawannya Modus Penipuan dengan kedok menawarkan Barang, Item dagangannya kepada Konsumen padahal itu hanyalah Trik modus Penipuan Jual Beli Online Berkedok Penjualan Barang dagangan

Hal itulah yang Menimbulkan Kemunculan Jasa Pihak Ketiga yang sering kita sebut dengan Rekber dan Pulber, Umumnya Jasa ini adalah jasa yang menawarkan Bantuan untuk memudahkan kita dalam Bertransaksi secara Online

Hanya saja ada beberapa hal yang mungkin perlu anda perhatikan kembali yaitu Tentang Keamanan, Testimoni, Kejujuran si Pembuat Jasa Penyedia Tersebut Karena Bisa saja Orang dibalik Topeng Pulber / Rekber tersebut telah Kongkalikong dengan Si Penjual atau Pembeli untuk memperdaya anda

Hal tersebutlah yang juga perlu menjadi perhatian bagi anda gunakanlah Jasa yang amanah bisa dilihat dari Testimoni atau Biasanya Jasa Rekber tersebut juga memiliki sebuah Group Jual beli tertentu

9 Perbedaan antara Rekber dan Pulber Terlengkap

Sebenarnya Rekber dan Pulber adalah Jasa Pihak Ketiga dengan Fungsi yang sama hanya ada beberapa hal yang membedakan Spesifikasi antara Jasa Penyedia Rekber dan juga Pulber Berikut Penjelasannya

REKBER
PULBER
Transaksi dilakukan dengan Pembayaran Melalui Rekening
Transaksi dilakukan dengan Pembayaran Melalui Pulsa Elektronik
Metode Pembayaran Berupa Uang Asli
Metode Pembayaran Berupa Pulsa 
Banyaknya Limit Transaksi tidak Terbatas
Banyaknya Limit Transaksi terbatas umumnya kurang dari Rp. 200.000 Rupiah
Biaya Admin lebih Mahal
Biaya Admin lebih Murah
Barang yang dijual Bisa Bernilai Jutaan Rupiah
Barang yang dijual hanya Bernilai Puluhan dan Ratusan Ribu Rupiah 
Sangat Aman
Aman
Resiko Penipuan Minim
Resiko Penipuan Lebih Besar
Resiko Kerugian Lebih Besar
Resiko Kerugian Lebih Kecil
Item yang dijual lebih Bervariasi
Item yang dijual Bervariasi


Size 1110x120